Monday, July 29, 2013

Persepsi pasar

Dalam banyak hal, setiap entrepreneur pasti dituntut untuk bisa memahami persepsi pasar. Persepsi konsumen terhadap produk-produk yang dijual. Selain itu, persepsi mereka terhadap perusahaan kita juga.

Seringkali kita kurang sadar dengan kondisi ini. Kurang sadarnya ini karena ketidaktahuan kita terhadap konsep ini. Nah lho...
Powered by Telkomsel BlackBerry®

Konsisten dengan perhatian pada aspek keuangan

Kinerja perusahaan dilihat pertama kali adalah aspek keuangan. Tidak bisa dipungkiri akan hal ini. Kenapa demikian? Memang bisnis tujuannya adalah profit. Jadi, keuangan akan dilihat pertama kali.

Apa poin utama buat kita sebagai entrepreneur? Poin nya adalah bagaimana kita fokus memberikan perhatian pada aspek keuangan untuk setiap keputusan yang kita buat.
Powered by Telkomsel BlackBerry®

Leadership dan manajemen

Konsep leadership menjadi bahasan utama saya dan teman beberapa hari ini. Konsep yang sudah sering didengar, akan tetapi, terkesan susah sekali untuk diterapkan. Kenapa demikian?

Pemahaman akan konsep leadership wajib buat setiap manajemen saat ini dan yang akan datang. Leadership itu kalau tidak ada dalam manajemen, maka manajemen tidak akan jalan.
Powered by Telkomsel BlackBerry®

Dahsyatnya perubahan lingkungan

Waduh, melihat tren akhir-akhir ini seiring dengan perubahan lingkungan, membuat saya shock juga.shock karena begitu cepatnya perubahan lingkungan bisnis tersebut. Bahkan terasa penuh dengan ketidakpastian, turbulensi dan tidak dapat dikontrol.

Perubahan lingkungan ini berdampak pada bisnis tersebut. Ada empat kata kunci yaitu strength, weakness, opportunity dan threat. Inilah yang harus dipahami oleh setiap entrepreneur.

Powered by Telkomsel BlackBerry®

Fokus pada konsep bisnis

Ada satu bahasan yang menarik dengan teman-teman hari sabtu kemaren. Bahasan yang menurut saya perlu saya renungkan dengan baik. Apa itu?

Bahasan tentang konsep bisnis yang seharusnya. Seringkali orang memperdebatkan konsep bisnis, antara yang satu dengan yang lain. Akan tetapi lupa dengan substansinya.

Bisnis itu adalah create money, itu pertama
Powered by Telkomsel BlackBerry®

Peluang dimana-man

Semakin kesini, semakin terasa betapa pentingnya sensitivitas seorang entrepreneur. Untuk apa? Untuk melihat peluang. Kenapa demikian?

Karena itulah ciri seorang entrepreneur untuk sukses. Bagaimana mereka itu berbisnis dengan driving oleh peluang. Dimana-mana ada peluang.
Powered by Telkomsel BlackBerry®

Value buat konsumen

Diskusi dengan para entrepreneur semakin memperkuat pemahaman saya tentang perlunya kita fokus pada value bagi konsumen. Hal inilah yang bisa menjadi keuntungan bersaing perusahaan kita dibandingkan dengan bisnis orang lain. Kenapa demikian?

Pelajaran dari perusahaan yang bisa memenangkan persaingan tersebut jelas sekali mengungguli value yang diberikan oleh perusahaan lain. Lalu, apa sebenarnya value tersebut.

Pertama, harus paham dan menghayati apa itu value. Value adalam benefit dibandingkan dengan cost.

Kedua, konsumen selalu mengutamakan bagaimana value yang optimal yang bisa mereka dapatkan. Caranya, bagaimana benefit yang semaksimal mungkin, dengan cost seminimal mungkin.

Ketiga, benefit tersebut terdiri dari produk, people, service, image. Keempat, cost terdiri dari monetary cost, time cost, energy cost dan psikology cost.

Kelima, variabel-variable benefit dan cost berbeda untuk setiap konsumen. Bagi konsumen menengah bawah, mereka mengutamakan functional benefit, sementara menengah atas, emotional benefit.

Keenam, perhatikan value yang diberikan oleh pesaing kepada konsumen karena itu jadi rujukan juga buat kita. Harusnya lebih baik dari pesaing. Ketujuh, lakukan segmentasi dan targeting serta positioning yang tepat biar nilainya minimal sama kalau tidak melebihi harapan konsumen agar mereka puas.

Sekarang, mari kita perhatikan lagi value bagi konsumen kita. Selamat beraktivitas ya.sukses buat kita hari ini, Bismillahirrahmanirrahim
Powered by Telkomsel BlackBerry®